Manajemen Akses kini jauh lebih penting dari sebelumnya, dengan identitas menjadi vektor serangan utama di tahun 2024. Jelajahi analisis pakar tentang pasar Manajemen Akses dari Gartner, termasuk tren adopsi utama, insight vendor, dan strategi untuk memilih vendor yang tepat untuk kebutuhan Anda.
Kami senang bisa mengumumkan bahwa IBM sekali lagi dinobatkan sebagai Pemimpin dalam Gartner Magic Quadrant for Access Management yang terbaru. IBM diakui berdasarkan Kelengkapan Visi dan Kemampuannya Mengeksekusi.
*Gartner, Magic Quadrant for Access Management, Brian Guthrie, Nathan Harris, Abhyuday Data, Josh Murphy, 2 Desember 2024.
Gartner adalah merek dagang dan merek layanan terdaftar. Magic Quadrant adalah merek dagang terdaftar dari Gartner, Inc. dan/atau afiliasinya di AS dan internasional dan digunakan di sini dengan izin. Seluruh hak cipta dilindungi undang-undang.
Gartner tidak mendukung vendor, produk, atau layanan apa pun yang digambarkan dalam publikasi risetnya, dan tidak menyarankan pengguna teknologi untuk memilih vendor dengan peringkat tertinggi atau sebutan lainnya. Publikasi riset Gartner terdiri dari opini organisasi riset Gartner dan tidak boleh ditafsirkan sebagai pernyataan fakta. Gartner menyangkal semua jaminan, baik tersurat maupun tersirat, sehubungan dengan penelitian ini, termasuk jaminan untuk dapat diperjualbelikan atau kesesuaian untuk tujuan tertentu.